HELLO ^_^

Senin, 10 Oktober 2011

PROSES MEMPENGARUHI dalam PRAKTEK

         Didalam praktek, mempengaruhi orang itu sukar sekali. Ada pula yang dilakukan secara otomatis dan denan mudah orang terpengaruh oleh seorang yang lain. Kita sendiri, orang yang akan kita pengaruhi  dan metoda atau cara mempengaruhi. Mudahnya, Gambar 10.1. menunjukkan sifat orang serta keyakinan metoda yang perlu diambil dalam mendekati orang dan berusaha mempengaruhinya.

        Saran pada orang lemah yang mendekati orang lemah, orang sedang mendekati orang sedang, dan orang kuat mendekati orang kuat adalah penggunaan metoda berhati-hati karena perlu dihindari konflik. Tentu saja factor-faktor seperti motivasi dan kemampuan seseorang perlu dipertimbangkan disini. Menghadapi orang yang berpendidikan tetapi lemah berbeda dengan menghadapi orang yang tak berpendidikan dan lemah. Tanpa didasari kita bias memperoleh wewenang dan kekuasaan apabila kita dapat memilih metoda yang tepat dalam mempengaruhi orang lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar